17
Feb

Air Minum Gratiss

AIR MINUM GRATIS UNTUK SEMUA

AIR MINUM GRATIS kini bisa dinikmati oleh siapapun yang berkenan , tidak terkecuali, program ini diharapkan akan sangat bermanfaat dan membantu segala lapisan masyarakat.

KUALITAS AIR MINUM TERJAMIN

Air minum Gratis yang berlokasi di Ponpes Al Qudwah Putri desa susuhbango telah melewati serangkaian mesin yang canggih sehingga kualitas air tidak perlu diragukan lagi dan aman untuk di konsumsi.

LOKASI AIR MINUM GRATIS

1. Depan Ponpes Al Qudwah Putri (depan taman pinka) desa susuhbango kec. ringinrejo kab. kediri

2. Depan Gedung Sekolah Tahfidzul Quran Ponpes Al Qudwah, desa susuhbango selatan kec. Ringinrejo Kab. Kediri

Semoga semua mendapatkan kemanfaatannya, aamiin.